William Murphy

William Parry Murphy (Stoughton, Wisconsin, 6 Februari 1892 – 9 Oktober 1987) adalah seorang dokter Amerika Serikat yang dianugerahi Nobel Fisiologi atau Kedokteran pada tahun 1934 bersama George R. Minot dan George Whipple untuk karya gabungan dalam merancang penanganan untuk anemia makrositik.

Murphy lahir pada tanggal 6 Februari 1892 di Stoughton (Wisconsin). Ia menempuh pendidikan di sekolah negeri yang ada di Wisconsin dan Oregon. Ia meraih gelar A.B. pada tahun 1914 dari University of Oregon. Meraih gelar dokter pada tahun 1922 dari Harvard Medical School.

Pada tahun 1924, Murphy membuat sekelompok anjing berdarah untuk membuatnya menderita anemia, dan kemudian memberinya sejumlah zat dan mengukur kemajuannya. Ia menemukan bahwa penghirupan sejumlah besar hati tampaknya dapat menyembuhkan penyakit itu. George Richards Minot dan George H, Whipple kemudian mulai bekerja mengisolasi zat penyembuh secara kimiawi dan akhirnya bisa mengisolasi vitamin B12 dari hati.

Murphy menikah dengan Pearl Harriett Adams pada tanggal 10 September 1919. Mereka memiliki seorang putera, Dr. William P. Murphy, Jr. dan seorang puteri, Priscilla Adams.

  • l
  • b
  • s
1901–1925
1926–1950
1951–1975
1976–2000
2001–sekarang
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat
Perpustakaan nasional
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
Lain-lain
  • Social Networks and Archival Context


Artikel bertopik biografi Amerika Serikat ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s