Henry Hughes Wilson

Sir Henry Wilson
Jenderal Besar Sir Henry Wilson, 1st Baronet
Nama lahirHenry Hughes Wilson
Lahir(1864-05-05)5 Mei 1864
County Longford, Irlandia
Meninggal22 Juni 1922(1922-06-22) (umur 58)
London, Inggris
PengabdianBritania Raya
Dinas/cabangAngkatan Darat Britania Raya
Lama dinas1882–1922
PangkatJenderal Besar
KomandanKepala Staf Umum Kekaisaran
Komando Timur
Korps IV
Sekolah Staf, Camberley
Batalion Sementara ke-9, Brigade Senapan
Perang/pertempuranPerang Inggris-Burma Ketiga
Perang Boer Kedua
Perang Dunia Pertama
PenghargaanKnight Grand Cross of the Order of the Bath
Distinguished Service Order
Mentioned in Despatches
Légion d'honneur (Prancis)
Orde Leopold (Belgia)
Croix de guerre (Belgia)
Medali Jihe (Tiongkok)
Distinguished Service Medal (Amerika Serikat)
Bintang Gajah Putih (Siam)
Orde Matahari Terbit (Jepang)
Orde Juru Selamat (Yunani)
Pekerjaan lainAnggota Parlemen untuk North Down (1922)

Jenderal Besar Sir Henry Hughes Wilson, 1st Baronet, GCB, DSO (5 Mei 1864 – 22 Juni 1922) adalah seorang perwira staf senior di Angkatan Darat Britania Raya dalam Perang Dunia Pertama dan sempat juga menjadi politikus propersatuan Irlandia.

Wilson pernah menjabat sebagai Komandan Sekolah Staf, Camberley, dan kemudian sebagai Direktur Operasi Militer di Kantor Perang, ia memainkan peran penting dalam menyusun rencana untuk mengerahkan Pasukan Ekspedisi ke Prancis jika terjadi perang. Selama tahun-tahun tersebut Wilson memperoleh reputasi sebagai perancang pengenalan wajib militer dan agitator insiden Curragh tahun 1914, saat itu ia menyerukan agar perwira-perwira senior untuk mengundurkan diri ketimbang mesti bergerak melawan Relawan Ulster (UVF).

Sebagai Wakil Kepala Staf Pasukan Ekspedisi Britania (BEF), Wilson adalah penasihat terpenting Sir John French selama tahun 1914, tetapi hubungannya yang buruk dengan Haig dan Robertson membuatnya dikesampingkan sebagai pengambil keputusan utama pada tahun-tahun pertengahan perang. Ia memainkan peran penting dalam hubungan militer Inggris-Prancis pada tahun 1915. Setelah ditugaskan sebagai komandan Korps pada tahun 1916,[1] ia menjadi sekutu dari Jenderal Prancis Robert Nivelle yang dikenal kontroversial pada awal 1917. Kemudian pada tahun 1917, ia adalah penasihat militer informal bagi Perdana Menteri Britania David Lloyd George, dan kemudian menjadi Perwakilan Militer Tetap Britania di Dewan Perang Tertinggi di Versailles.

Pada tahun 1918, Wilson menjabat sebagai Kepala Staf Umum Kekaisaran (kepala Angkatan Darat Britania Raya). Ia terus memegang jabatan ini setelah perang, saat itu Angkatan Darat sedang mengurangi jumlah personelnya sambil mencoba untuk menahan kerusuhan industri di Britania Raya dan kerusuhan nasionalis di Mesopotamia, Irak dan Mesir. Ia juga memainkan peran penting dalam Perang Kemerdekaan Irlandia.

Setelah pensiun dari ketentaraan, Wilson menjabat sebentar sebagai Anggota Parlemen, dan juga sebagai penasihat keamanan untuk pemerintah Irlandia Utara. Ia dibunuh di depan pintu rumahnya sendiri oleh dua pria bersenjata dari IRA pada tahun 1922, ketika kembali ke rumah dari acara peresmian tugu peringatan perang di stasiun Liverpool Street.

Referensi

  1. ^ Heathcote, hlm. 306.

Daftar pustaka

  • Callwell, Major-General Sir Charles Edward (1927). Field Marshal Sir Henry Wilson: His Life and Diaries. 1. Cassell. 
  • Callwell, Major-General Sir Charles Edward (1927). Field Marshal Sir Henry Wilson: His Life and Diaries. 2. Cassell. 
  • Churchill, Winston (2007). The World Crisis 1911–1918. Penguin Books. ISBN 978-0-14-144205-1. 
  • Clark, Christopher M. (2012). The Sleepwalkers: How Europe Went to War in 1914. London: Allen Lane. ISBN 978-0-7139-9942-6. LCCN 2012515665. 
  • Collier, Basil (1961). Brasshat: A biography of Field Marshal Sir Henry WilsonPerlu mendaftar (gratis). Secker and Warburg. 
  • Coogan, Tim Pat (2003). The Irish Civil War. Weidenfeld and Nicolson. ISBN 0-297-82454-6. 
  • Coogan, Tim Pat (1991). Michael Collins. Cornerstone. ISBN 978-1784753269. 
  • Crosby, Travis B. (2014). The Unknown Lloyd George, A Statesman in Conflict. I B Tauris, London. ISBN 978-1-780-76485-6. 
  • De Groot, Gerard (1988). Douglas Haig 1861–1928. Unwin Hyman. ISBN 978-0-04-440192-6. 
  • Dwyer, T. Ryle (2005). The Squad. The Mercier Press Ltd. ISBN 978-1-85635-469-1. 
  • Farrar-Hockley, General Sir Anthony (1975). Goughie. London: Granada. ISBN 0-246-64059-6. 
  • Harris, J. P. Douglas Haig and the First World War. Cambridge, Cambridge University Press, 2008. ISBN 978-0-521-89802-7
  • Hart, Peter (2003). The IRA at War 1916 – 1923. Oxford University Press. ISBN 978-0-19-925258-9. 
  • Hart, Peter (2008). 1918: A Very British Victory. Phoenix Books, London. ISBN 978-0-7538-2689-8. 
  • Hastings, Max (2013). Catastrophe 1914: Europe Goes To War. New York: Alfred A. Knopf. ISBN 978-0-307-59705-2. 
  • Heathcote, Tony (1999). The British Field Marshals 1736–1997. Pen & Sword Books Ltd. ISBN 0-85052-696-5. 
  • Holmes, Richard (2004). The Little Field Marshal: A Life of Sir John French. Weidenfeld & Nicolson. ISBN 0-297-84614-0. 
  • Jeffery, Keith (1985). The Military Correspondence of Field Marshal Sir Henry Wilson, 1918–1922. The Bodley Head. ISBN 978-0-37-030683-4. 
  • Jeffery, Keith (2006). Field Marshal Sir Henry Wilson: A Political Soldier. Oxford University Press. ISBN 978-0-19-820358-2. 
  • Kitchen, Martin (2001). The German Offensives of 1918. Tempus, Stroud. ISBN 0-7524-1799-1. 
  • Mackay, James A. (1996). Michael Collins: A LifePerlu mendaftar (gratis). Mainstream Publishing. ISBN 978-1-85158-857-2. 
  • Mead, Gary (2008). The Good Soldier. The Biography of Douglas Haig. Atlantic Books, London. ISBN 978-1-84354-281-0. 
  • Millman, Brock (December 1995). "Henry Wilson's mischief: Field marshall Sir Henry Wilson's Rise to Power 1917–18"Perlu langganan berbayar. Canadian Journal of History. 30 (3): 467–486. doi:10.3138/cjh.30.3.467. 
  • Neillands, Robin (2006). The Death of Glory: the Western Front 1915. John Murray. ISBN 978-0-7195-6245-7. 
  • Reid, Walter (2006). Architect of Victory: Douglas Haig. Birlinn Ltd, Edinburgh. ISBN 1-84158-517-3. 
  • Robbins, Simon (2005). British Generalship on the Western Front. Abingdon: Routledge. ISBN 0-415-40778-8. 
  • Sheffield, Gary; Todman, Dan (2004). Command and Control on the Western Front. Stroud: Spellmount. ISBN 978-1-86227-420-4. 
  • Sheffield, Gary (2011). The Chief. Aurum, London. ISBN 978-1-84513-691-8. 
  • Spencer, John (2020). Wilson's War: Sir Henry Wilson's Influence on British Military Policy in the Great War and its aftermath. Helion and Company, Solihull. ISBN 978-1-91286-627-4. 
  • Terraine, John (1960). Mons, The Retreat to VictoryPerlu mendaftar (gratis). Wordsworth Military Library, London. ISBN 1-84022-240-9. 
  • The Times (of London) (Digital Archive)
  • Travers, Tim (2005). How the War Was Won. Pen and Sword, London. ISBN 978-1-84415-207-0. 
  • Tuchman, Barbara (1962). August 1914. Constable & Co. ISBN 978-0-333-30516-4. 
  • Woodward, David R (1998). Field Marshal Sir William Robertson. Praeger, Westport Connecticut & London. ISBN 0-275-95422-6. 

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Henry Hughes Wilson.
  • 1914–1918.net
  • firstworldwar.com
  • Stephen's Study Room
  • Freedom Party
  • Belfast Telegraph 1922
  • An Phoblacht article
  • Kliping surat kabar tentang Henry Hughes Wilson di Arsip Pers Abad ke-20 dari Perpustakaan Ekonomi Nasional Jerman (ZBW)
Jabatan militer
Didahului oleh:
Henry Rawlinson
Komandan Sekolah Staf, Camberley
1907–1910
Diteruskan oleh:
William Robertson
Didahului oleh:
Spencer Ewart
Direktur Operasi Militer
Agustus 1910 – Agustus 1914
Diteruskan oleh:
Charles Callwell
Didahului oleh:
Sir James Wolfe Murray
Komandan Komando Timur
1917–1918
Diteruskan oleh:
Sir William Robertson
Didahului oleh:
Sir William Robertson
Kepala Staf Umum Kekaisaran
1918–1922
Diteruskan oleh:
The Earl of Cavan
Parlemen Britania Raya
Didahului oleh:
Thomas Watters Brown
Anggota Parlemen untuk North Down
1922–1922
Diteruskan oleh:
John Simms
Gelar kebangsawanan
Ciptaan baru Baronet
(Currygrane)
1919–1922
Punah
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Spanyol
  • Prancis (data)
    • 2 (data)
  • Amerika Serikat
  • Latvia
  • Republik Ceko
  • Australia
  • Yunani
  • Belanda
  • Polandia
Kamus biografi
  • The DIB id 009074 is not valid.
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • National Archives (US)
  • RERO (Swiss)
    • 1
  • Social Networks and Archival Context
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
  • Trove (Australia)
    • 1